Informasi Berkala

Deskripsi :

Informasi yang wajib disediakan secara berkala

DOWNLOAD

# Judul
1
Profile Pejabat BLU UPBU Mutiara Sis Al-Jufri

Deskripsi :

Informasi mengenai Profil Pejabat BLU UPBU Mutiara Sis Al-Jufri berupa Nama, Jabatan, Sejarah Karir, Sejarah Pendidikan, Penghargaan dan Laporan Kekayaan  

Kepala Kantor BLU UPBU Mutiara Sis Al-Jufri
RUDI RICHARDO, SH, MH

Alamat Kantor Jl. Abd. Rahman Saleh Palu, Sulawesi Tengah. Pernah menjabat menjadi Plt. Kasubag Perjanjian 06 Oktober 2000 - 29 Januari 2002, Kasubbag Perjanjian 30 Januari 2002 - 23 November 2005, Kasubag Perjanjian 24 November 2005 - 25 Mei 2007, Kepala Bagian Hukum Setditjen Perhubungan Udara 25 Mei 2007 - 19 Desember 2008, Kepala Bagian Hukum dan Hubungan Masyarakat 20 Januari 2011 - 17 Juni 2011, Kepala Sub Direktorat PPNS dan Personel Keamanan Penerbangan 17 Juni 2011 - 05 Januari 2016, Kepala Bagian Hukum Sekretariat Direktorat Jenderal Perhubungan Udara 05 Januari 2016 - 24 Februari 2017, Kepala Kantor UPBU Kelas I Haluoleo Kendari 24 Februari 2017 - 10 Januari 2019, Kepala Sudirektorat Penyidik Pegawai Negeri Sipil 10 Januari 2019 - 10 Juni 2022, Kepala Kantor BLU UPBU Mutiara Sis Al-Jufri Palu 10 Juni 2022 - Sekarang. Memiliki latar belakang pendidikan SMA Negeri 20 Jakarta, S1 Hukum Pidana Universitas Trisakti, S2 Ilmu Hukum Universitas Jayabaya Jakarta. Penghargaan yang pernah diperoleh adalah Satya Lancana Karya Satya 10 Tahun, Satya Lancana Karya Satya 20 Tahun.

LHKPN RUDI RICHARDO, SH.,MH

 

Kepala Sub Bagian Keuangan dan Tata Usaha
HASTUTY, SE, MM

Alamat Kantor Jl. Abd. Rahman Saleh Palu, Sulawesi Tengah. Pernah menjabat menjadi Kepala Sub Bagian Keuangan dan Tata Usaha Kantor BLU UPBU Mutiara Sis Al-Jufri Palu 15 Februari 2018 - Sekarang. Memiliki latar belakang pendidikan SMEA Negeri Palu, S1 Akuntansi Sekolah Tinggu Ilmu Ekonomi Panca Bakti Palu, S2 Magister Manajemen Universitas Tadulako Palu. Penghargaan yang pernah diperoleh adalah Satya Lancana Karya Satya 10 Tahun.

Kepala Seksi Keamanan Penerbangan dan Pelayanan Darurat
RASUD MUHAMAD, SH

Alamat Kantor Jl. Abd. Rahman Saleh Palu, Sulawesi Tengah. Pernah menjabat menjadi Kepala Seksi Keselamatan Penerbangan Bandar Udara Kelas I Mutiara Palu 09 Januari 2013 - 19 Desember 2014, Kepala Seksi Teknik dan Operasi Kantor UPBU Kelas I Mutiara Sis Al-Jufri Palu 19 Desember 2014 - 31 Maret 2021, Kepala Seksi Keamanan Penerbangan dan Pelayanan Darurat Kantor BLU UPBU Mutiara Sis Al-Jufri Palu 25 Maret 2021 - Sekarang. Memiliki latar belakang pendidikan STM Negeri Palu, S1 Ilmu Hukum Universitas Muhammadiyah Palu. Penghargaan yang pernah diperoleh adalah Satya Lancana Karya Satya 10 Tahun, Satya Lancana Karya Satya 20 Tahun.

Kepala Seksi Pelayanan dan Kerjasama
TRI RENGGO JOKO WAHONO, SE

Alamat Kantor Jl. Abd. Rahman Saleh Palu, Sulawesi Tengah. Pernah menjabat menjadi Kepala Urusan Tata Usaha Bandar Udara Kelas III Tunggul Wulung Cilacap 13 Juni 2008 - 18 Desember 2014, Kepala Urusan Tata Usaha Bandar Udara Kelas III Cakrabhuwana Cirebon 18 Desember 2014 - 24 Februari 2017, Kepala Subbagian Tata Usaha Kantor UPBU Kelas I Tjilik Riwut Palangkaraya 20 April 2017 - 14 Februari 2020, Kepala Seksi Pelayanan dan Kerjasama Kantor BLU UPBU Mutiara Sis Al-Jufri 14 Februari 2020 - Sekarang. Memiliki latar belakang pendidikan SLTA Mardi Tresno Kediri, S1 Manajemen Universitas Wijaya Kusuma Purwokerto. Penghargaan yang pernah diperoleh adalah Satya Lancana Karya Satya 10 Tahun.

Kepala Seksi Teknik dan Operasi
WINARIYANTO, SE

Alamat Kantor Jl. Abd. Rahman Saleh Palu, Sulawesi Tengah. Pernah menjabat menjadi Kepala Seksi Keamanan Penerbangan dan Pelayanan Darurat Kantor UPBU Kelas I Mutiara Sis Al-Jufri Palu 10 Januari 2019 - 31 Maret 2021, Kepala Seksi Teknik dan Operasi Kantor BLU UPBU Mutiara Sis Al-Jufri Palu 31 Maret 2021 - Sekarang. Memiliki latar belakang pendidikan SMA Negeri 1 Genteng Banyuwangi, D-III Teknik Listrik STPU Curug, S1 Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Panca Bhakti Palu. Penghargaan yang pernah diperoleh adalah Satya Lancana Karya Satya 10 Tahun.

Ketua SPI (Satuan Pemeriksa Intern)
JELITA TAMBUNAN, SH

Alamat Kantor Jl. Abd. Rahman Saleh Palu, Sulawesi Tengah. Pernah menjabat Menjadi Ketua SPI ( Satuan Pemeriksa Intern) Kantor BLU UPBU Mutiara Sis Al-Jufri Palu 01 Agustus 2018 - Sekarang. Memiliki latar belakang pendidikan SMEA Swasta Dwiwarna Medan, S1 Ilmu Hukum Universitas Tadulako Palu. Penghargaan yang pernah diperoleh adalah Satya Lancana Karya Satya 10 Tahun, Satya Lancana Karya Satya 20 Tahun.

2

Informasi dan Pengaduan
Deskripsi :
Informasi mengenai kanal informasi dan pengaduan :

  • Contact Center;
    • Kanal pengaduan dan informasi melalui sambungan langsung Contact Center (0451) 481702 & Whatsapp : 0853-4252-1620
  • Sistem Manajemen Pengaduan (SIMADU);
    • Simadu adalah aplikasi Whistleblowing System (WBS) Kementerian Perhubungan untuk memproses pengaduan dan pemberian informasi oleh whistleblower sehubungan dengan adanya perbuatan yang melanggar perundang-undangan, peraturan/standar, kode etik, dan kebijakan, serta tindakan lain yang sejenis berupa ancaman langsung atas kepentingan umum, serta Korupsi, Kolusi, dan Nepotisme (KKN).
  • Sistem Pengelolaan Pengaduan Pelayanan Publik Nasional (SP4N) - Layanan Aspirasi dan Pengaduan Online Rakyat (LAPOR!)
    • Pengelolaan pengaduan pelayanan publik di setiap organisasi penyelenggara di Indonesia belum terkelola secara efektif dan terintegrasi. Masing-masing organisasi penyelenggara mengelola pengaduan secara parsial dan tidak terkoordinir dengan baik. Akibatnya terjadi duplikasi penanganan pengaduan, atau bahkan bisa terjadi suatu pengaduan tidak ditangani oleh satupun organisasi penyelenggara, dengan alasan pengaduan bukan kewenangannya. Oleh karena itu, untuk mencapai visi dalam good governance maka perlu untuk mengintegrasikan sistem pengelolaan pengaduan pelayanan publik dalam satu pintu. Tujuannya, masyarakat memiliki satu saluran pengaduan secara Nasional.
    • Untuk itu Pemerintah Republik Indonesia membentuk Sistem Pengelolaan Pengaduan Pelayanan Publik Nasional (SP4N) - Layanan Aspirasi dan Pengaduan Online Rakyat (LAPOR!) adalah layanan penyampaian semua aspirasi dan pengaduan masyarakat Indonesia melalui beberapa kanal pengaduan yaitu website www.lapor.go.id, SMS 1708 (Telkomsel, Indosat, Three), Twitter @lapor1708 serta aplikasi mobile (Android dan iOS).
3

Rencana Kerja Anggaran
Deskripsi:

Informasi mengenai surat-surat perjanjian kerja dengan pihak ketiga mengenai Pengadaan Barang dan Jasa, berikut dokumen pendukungnya dapat diraih melalui permohonan informasi publik. Berikut merupakan contoh dokumen perjanjian dengan pihak ke 3 :

4

Dokumen

Deskripsi:

Dokumen data kepegawaian dan keuangan:

Data KepegawaianData Keuangan
Unduh Data Kepegawaian 2024
Unduh Data Kepegawaian 2023
Unduh Data Keuangan

Statistik Pengunjung

006432
Users Today : 7
Total Users : 6432
Total views : 10273
Who's Online : 3